Religi

Arab di Alkitab

Sejauh ini Alkitab menjadi rujukan tertua untuk sejarah Arab sebab nama-nama yang digunakan untuk orang atau wilayah semua bersumber dari Alkitab. Tak heran Kerajaan Arab Saudi kini membuka diri agar turis asing bisa datang ke situs-situs yang disebut dalam Alkitab. Contoh: Al Ula sekarang adalah Dedan di Alkitab. Namun Alkitab tidak menyebut secara tegas asal usul orang Arab. Klaim Arab adalah keturunan Ismael ternyata dari sejarawan Yahudi Flavius Josephus. Padahal jika merujuk Alkitab, penyebutan antara orang Ismael dan orang Arab dibedakan. Jadi ngga bisa asal klaim jika kita tahu versi sejarahnya.Video ini untuk bahan belajar, bahan diskusi…mohon tidak saling menjelekkan sebab kita tidak bisa memilih lahir jadi orang apa. Jadi orang Arab, Yahudi, Tionghoa, peranakan…. semua itu bagus karena segambar dengan Sang Pencipta, Imago Dei. Terima kasih sudah menonton video kami. Gbu.Shabbat shalom #FaktaIsrael #HadassahofIndonesia #SejarahDunia #sejaraharab #FaktaAlkitab

Tags
Show More

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button
Close