Bintang sebagai Tanda Dari TUHAN (video ke-7)
Masih berkaitan dengan #EdisiSpesialNatal, kali ini kami mengangkat soal bintang dalam Alkitab, sebelum masuk pada topik aktual Bintang Betlehem. Salah satu yang masih sering dianggap lumrah oleh umat Kristen tetapi tidak sesuai iman Kristen adalah horoskop yang berkaitan dengan rasi bintang.
Calon pasangan teman hidup tidak ditentukan berdasarkan kecocokan zodiak, sis. Begitu pula untuk siap memasuki tahun baru 2021, kita tidak perlu mencari tahu prediksi peruntungan dan rezeki sebab TUHAN menentang hal itu. Namun mengapa ada soal bintang dalam Alkitab? Yuk kita simak…. Bagi yang ketinggalan video literasi #EdisiSpesialNatal 1sd 6, silakan cek YouTube FaktaIsrael. Terima kasih.
#FaktaIsrael #Kekristenan #LiterasiIsrael #LiterasiYahudi #Bintang #BintangBetlehem #HadassahofIndonesia